KRIPTOGRAFI ASIMETRIS DAN SIMETRIS
KRIPTOGRAFI ASIMETRIS Algoritma asimetris (asymmetric algorithm) adalah suatu algoritma dimana kunci enkripsi yang digunakan tidak sama dengan kunci dekripsi. Pada algoritma ini menggunakan dua kunci yakni kunci publik (public key) dan kunci privat (private key). Kelebihan dan kekurangan Kriptografi asimetris Kelebihan : 1. Masalah keamanan pada distribusi kunci dapat lebih baik 2. Masalah manajemen kunci yang lebih baik karena jumlah kunci yang lebih sedikit. 3. Hanya kunci privat yang perlu dijaga kerahasiaannya oleh setiap entitas yang berkomuniaksi (tetapi, otentikasi kunci publik tetap harus terjamin). Tidak ada kebutuhan mengirim kunci kunci privat sebagaimana pada system simetri. 4. Pasangan kunci publik/kunci privat tidak perlu diubah, bahkan dalam periode waktu yang panjang. 5. Dapat digunakan untuk mengamankan pengiriman kunci simetri. 6. Beberapa algoritma kunci-publik dapat digunakan untuk memberi tanda tangan digital pada pesan (akan dijelaskan pada materi kul